
Seperti yang tertera dalam judul, sebelas bulan! Kesempatan terakhir dengan alasan tgl 17 untuk jajan kue tanpa merasa bersalah sama lemak di perut.
Cerita Onga masih ga jauh-jauh dari bobot. Bulan terakhir ini si Onga masih belum benar-benar lepas dari Lucky seven. Baru tembus angka delapan. Eh turun lagi karena panas. Baru berhasil balikin ke bobot sebelum panas, eh panas lagi! Mana kali ini pake batuk pula. Hiks.. Kembali lagi deh ke Lucky number.
Selain urusan bobot, yang lain rasanya normal dan sesuai jadwal. Sudah makin...